Traveling Ke Swedia : Banyak Tempat Dan Pengalaman Yang Sulit Dilupakan
Swedia : Negara tersebut terletak di Eropa Utara, dimana transaksi yang dilakukan disana adalah non-tunai (cashless) , inovasi yang bagus, arsitektur berbasis Skandinavia, furnitur (Terutama IKEA), musik, kuliner dan pemandangan yang sangat luar biasa. Untuk pergi ke Swedia, diperlukan biaya yang sangat tinggi namun merupakan suatu pengalaman yang pantas tidak terlupakan.
Salah satu pemandangan terbaik di Stockholm yang wajib dilihat terutama saat matahari terbit maupun terbenam. Pada musim panas, matahari terbenam pada jam 10 malam dan terbit pada jam setengah 4 pagi dimana hampir mencapai matahari 24 jam (midnight sun).
2. Konstmuseum
Bagi yang menyukai seni, Konstmuseum merupakan pilihan yang tepat karena terdiri dari karya Perancis terkenal seperti Picasso, termasuk seni Nordic (Skandinavia) yang modern di Gothenburg. Namun saya juga menyukai Fotografiska, yaitu museum dengan berbagai pameran yang unik dan cocok untuk fotografer.
3. Taman Nasional Abisko (Abisko National Park)
Taman nasional ini sebagai “kembar” dari Lapland yang terletak di Finlandia. Pada musim panas, anda dapat mendaki dan menikmati matahari 24 jam. Namun sangat disarankan untuk pergi pada musim dingin, karena anda dapat melihat cahaya utara (northern lights) merupakan fenomena alam yang hanya terjadi di utara (Rata-rata muncul akhir bulan) dan selatan (Rata-rata muncul pertengahan bulan). Selain itu, anda dapat menikmati kereta seluncur dengan anjing husky saat musim dingin.
Taman nasional ini juga mengalami gelap 24 jam (disebut polar night) pada musim dingin sejak terletak di bagian Swedia Utara.
Karena saya hanya pergi pada musim panas, midnight sun (matahari 24 jam) merupakan inti dari perjalanan saya selama ke Swedia. Saya ingin mengunjunginya lagi pada musim dingin suatu hari.
Berikut ini adalah bagian wisata yang paling saya sukai (highlights) selama di Swedia :
1. MonteliusvagenSalah satu pemandangan terbaik di Stockholm yang wajib dilihat terutama saat matahari terbit maupun terbenam. Pada musim panas, matahari terbenam pada jam 10 malam dan terbit pada jam setengah 4 pagi dimana hampir mencapai matahari 24 jam (midnight sun).
2. Konstmuseum
Bagi yang menyukai seni, Konstmuseum merupakan pilihan yang tepat karena terdiri dari karya Perancis terkenal seperti Picasso, termasuk seni Nordic (Skandinavia) yang modern di Gothenburg. Namun saya juga menyukai Fotografiska, yaitu museum dengan berbagai pameran yang unik dan cocok untuk fotografer.
3. Taman Nasional Abisko (Abisko National Park)
Taman nasional ini sebagai “kembar” dari Lapland yang terletak di Finlandia. Pada musim panas, anda dapat mendaki dan menikmati matahari 24 jam. Namun sangat disarankan untuk pergi pada musim dingin, karena anda dapat melihat cahaya utara (northern lights) merupakan fenomena alam yang hanya terjadi di utara (Rata-rata muncul akhir bulan) dan selatan (Rata-rata muncul pertengahan bulan). Selain itu, anda dapat menikmati kereta seluncur dengan anjing husky saat musim dingin.
Taman nasional ini juga mengalami gelap 24 jam (disebut polar night) pada musim dingin sejak terletak di bagian Swedia Utara.
Karena saya hanya pergi pada musim panas, midnight sun (matahari 24 jam) merupakan inti dari perjalanan saya selama ke Swedia. Saya ingin mengunjunginya lagi pada musim dingin suatu hari.
0 Response to "Traveling Ke Swedia : Banyak Tempat Dan Pengalaman Yang Sulit Dilupakan"
Post a Comment